BAB III
KESIMPULAN
Lembaga
pendidikan merupakan salah satu sistem yang memungkinkan berlangsungnya
pendidikan secara berkesinambungan dalam rangka mencapai tujuan pendidikan.
Tanggung jawab lembaga pendidikan dalam segala jenisnya menurut pandangan Islam
adalah kaitannya dengan usaha mensukseskan misi dalam tiga macam tuntutan hidup
seorang muslim, yaitu:
1.
pembebasan
manusia dari ancaman api neraka,
2.
pembinaan
umat manusia menjadi hamba Allah yang memiliki keselarasan dan keseimbangan
hidup bahagia di dunia dan di akhirat, serta
3.
membentuk
diri pribadi manusia yang memancarkan sinar keimanan.
Salah
satu pendukung untuk mensukseskan pendidikan adalah lembaga pendidikan. Lembaga
pendidikan harus menjalankan tugas, fungsi, serta perannya sebagaimana mestinya
Bentuk lembaga pendidikan Islam apapun dalam Islam harus berpijak pada
prinsip-prinsip yang benar berdasarkan ajaran agama Islam itu sendiri.
DAFTAR
PUSTAKA
Abdul
Mujib, Jusuf Mudzakir. (2010). Ilmu
Pendidikan Islam. Jakarta: Kencana.
Abdul
Mujib. (2010). Ilmu Pendidikan Islam.
Jakarta: Kencana.
Abuddin
Nata. (2010). Ilmu Pendidikan Islam.
Jakarta: Kencana.
Bukhori
Umar. (2010). Ilmu Pendidikan Islam.
Jakarta: Amzah.
Bukhori
Umar. (2010) Ilmu Pendidikan Islam, Jakarta:
Amzah.
Abdul
Mujib, Jusuf Mudzakir. (2010) Ilmu
Pendidikan Islam. Jakarta: Kencana.
http://tutijuniarsih.blogspot.com/2014/02/makalah-lembaga-pendidikan-islam-ipi.html